[RIYADHUS SHOLIHIN] PANGKAL KEBAHAGIAAN

Sesungguhnya kunci kebahagiaan ada tiga yaitu : Berislam dengan benar, rizki yang cukup, dan hati yang qona’ah. Berislam dengan benar adalah kunci kebahagiaan akhirat. Karena surga diharamkan oleh Alloh kecuali bagi hamba-hamba-Nya yang muslim. Maka barang siapa yang berislam dengan benar sungguh ia telah menggenggam kunci kebahagiaan akhirat.

MEDIA LEMBAGA STUDI ISLAM*
Website    : www.elssimedia.id
Facebook : 
Telegram  : https://t.me/lembagastudiislam
Instagram : Instagram.com/elssimedia.id/
YTube        : www.youtube.com/c/elsimedia

Read Previous

WEBINAR #99 “KEPERCAYAAN ADANYA HARI DAN MALAM MISTIK”

Read Next

TANYA JAWAB 064 || Bolehkan anak angkat memakai nama ayah angkatnya?

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.